Senin, 16 Agustus 2010


DEWA
Dewa 19 adalah sebuah grup musik yang dibentuk pada tahun 1986 di Surabaya, Indonesia. Grup ini telah beberapa kali mengalami pergantian personil dan saat ini beranggotakan Ahmad Dhani (kibor), Andra Ramadhan (gitar), Elfonda Mekel (vokal), Yuke Sampurna (bass) dan Agung Yudha (drum). Setelah merajai panggung-panggung festival di akhir era 1980-an, Dewa 19 kemudian hijrah ke Jakarta dan merilis album pertamanya di tahun 1992 di bawah label Team Records.
Grup ini telah meraih kesuksesan sepanjang dekade 1990-an dan 2000-an melalui serangkaian lagu-lagu bergenre pop dan rock. Album yang mereka rilis nyaris selalu mendapat sambutan bagus di pasaran, bahkan album mereka yang dirilis tahun 2000, Bintang Lima, merupakan salah satu album terlaris di Indonesia dengan penjualan hampir 2 juta keping. Pada tahun 2005, majalah Hai menobatkan Dewa 19 sebagai band terkaya di Indonesia dengan pendapatan mencapai lebih dari 14 milyar setahun.Di tengah kesuksesan yang diraihnya, grup ini sempat beberapa kali tersandung masalah hukum, termasuk masalah pelanggaran hak cipta dan perseteruan dengan ormas Islam.
Sepanjang perjalanan kariernya, Dewa 19 telah menerima banyak penghargaan, baik BASF Awards maupun AMI Awards Mereka juga pernah meraih penghargaan LibForAll Award di Amerika Serikat atas kontribusi mereka pada upaya perdamaian dan toleransi beragama. Pada tahun 2008, Dewa 19 masuk ke dalam daftar "The Immortals: 25 Artis Indonesia Terbesar Sepanjang Masa" oleh majalah Rolling Stone. Dewa diakui sebagai salah satu legenda atau ikon terbesar dalam sejarah musik populer Indonesia
Sejak merilis albumnya yang terakhir Kerajaan Cinta di tahun 2007, para personel Dewa 19 mulai berkonsentrasi pada proyek solonya masing-masing. Andra Ramadhan membentuk grup band Andra & The Backbone pada tahun 2006, bersama Stevie Item dan Dedy Lisan. Album pertama grup ini dirilis di tahun 2007, dengan melejitkan sejumlah hit seperti "Musnah" dan "Sempurna".[62] Pada tahun 2007, Ahmad Dhani mulai mengembangkan manajemen Dewa 19 menjadi Republik Cinta Management. Melalui manajemen ini, Dhani berhasil melahirkan beberapa artis terkenal, diantaranya Dewi Dewi, Mulan Jameela, dan The Virgin. Dhani kemudian juga membentuk grup musik The Rock dan menjadi vokalisnya. Vokalis Dewa 19, Elfonda Mekel, juga mengembangkan kariernya sebagai penyanyi solo dengan merekam singel untuk soundtrack film Dealova di tahun 2005, kemudian disusul singel "Ku Cinta Kau Apa Adanya" di tahun 2007. Pada tahun 2009, Yuke Sampurna menyusul rekan-rekannya dengan membentuk grup band Number One dan The Chemistry
ENGLISH
Dewa 19 is a band which build at 1986 in Surabaya, Indonesia. This band have been a few times Rotate a band player and until now they are Ahmad Dhani (keyboard), Andra Ramadhan (Guitar), Elfonda Mekel (vokal), Yuke Sampurna (bass) and Agung Yudha (drum). After being a king in Verey stage of music festival in the end of era 1980-an, Dewa 19 than decide go to Jakarta and release their first album at 1992 under label Team Records.
This Band have been get a popularity at decade 1990-an and 2000-an Through their ssong which genre pop and rock. The Album they release is always get good appreciate in market, their album which release at 2000, Bintang Lima, is one of The Great Sales album in Indonesia with sale almost 2.000.000 pieces. At 2005, Hai Magazine declare Dewa 19 as The Rich Band in Indonesia with Income until more than 14 Billion Rupiah in one year. In The middle of popularity which get it, This grup ever get some conflict with LAW, Include about Broken the copyright and conflict with some local muslim organization.
In Long Music Career, Dewa 19 have been get many award, BASF Awards and AMI Awards they also get LibForAll Award in Amerika Serikat for their contribution for make piece and Religion tolerance.At 2008, Dewa 19 enter the list of "The Immortals: 25 The alltime Indonesia Greatest Artis" by Rolling Stone Magazine. Dewa is been know as one of Legends or Big icon in Indonesian Popular musik history.
Since release their Last album Kerajaan Cinta at 2007, The Band player of Dewa 19 start to concentration on their solo individual project. Andra Ramadhan make a band called Andra & The Backbone pada in 2006, with Stevie Item and Dedy Lisan. This Band First Album released at 2007, With some hit like "Musnah" and "Sempurna".At 2007, Ahmad Dhani start to large the Dewa 19 management become Republik Cinta Management. From this management, Dhani success born some popular artis, they are Maha Dewi, Mulan Jameela, and The Virgin. Dhani than also make a band The Rock and become the vokalist. Dewa 19 vocalist, Elfonda Mekel, also grow his carrier as solo singer with record singel for soundtrack Dealova at 2005, than follow singel "Ku Cinta Kau Apa Adanya" at 2007.At 2009, Yuke Sampurna follow his friend make band Number One and The Chemistry.
Album studio
1992: Dewa 19
1994: Format Masa Depan
1995: Terbaik Terbaik
1997: Pandawa Lima
2000: Bintang Lima
2002: Cintailah Cinta
2004: Laskar Cinta
2006: Republik Cinta
2007: Kerajaan Cinta
Album kompilasi
1999: The Best Of Dewa 19
2008: The Best Of Republik Cinta Artists Vol. 1
2009: The Best Of Republik Cinta Artists Vol. 2
Album live
2004: Atas Nama Cinta I & II
2005: Dewa Live in Japan (Limited Edition)

Sumber : 1.www.wikipedia.com
2.www.dewa19.com



Review Tgl. 07 Mei 2010
By. Fra ( POM )

0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright 2010 peopleofmusic.

Theme by WordpressCenter.com.
Blogger Template by Beta Templates. | Distribution by Blogger Template Place